

Solider Dengan Mereka yang Terdampak Covid-19
Pandemi Covid-19 yang melanda dunia sejak akhir tahun 2019, dan khususnya di Indonesia sejak awal bulan Maret tahun 2020, berdampak besar bagi banyak aspek kehidupan terutama di bidang kesehatan, sosial, dan ekonomi. Selain mengakibatkan korban jiwa, Covid-19 juga menyebabkan banyak orang kehilangan pekerjaan dan pendapatan, serta mengalami kesulitan untuk memenuhi kebutuhan pokok sehari-hari. Bantuan yang diberikan oleh Pemerintah dan pihak lainnya tampaknya masih belum cuku


Upaya Penanggulangan TPPO Modus Pengantin Pesanan
Dewasa ini, masalah perdagangan orang (human trafficking) makin sering terjadi. Perdagangan orang merupakan sebuah bentuk kejahatan atas kemanusiaan (crime against humanity). Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) seringkali dilakukan secara sistematis dan terorganisir dengan menggunakan pelbagai modus yang memudahkan orang terjebak di dalamnya dan kemudian menjadi korban. Salah satu modus yang dilakukan dalam perdagangan orang adalah modus pengantin pesanan. Meski kasus peng


Siklon Seroja Menerpa NUsa Tenggara Timur
Pada saat umat Kristiani di NTT sedang berada dalam masa-masa suci merayakan Paskah, mereka dikejutkan dengan banjir bandang yang menerpa seluruh wilayah NTT teristimewa Adonara, Lembata, Kupang, Malaka, Alor, Sabu dan Rote. Angin kencang menumbangkan rumah-rumah warga dan berbagai prasarana publik seperti rumah ibadat, gedung perkantoran, pasar. Pohon-pohon berjatuhan menutupi jalan-jalan warga yang mengakibatkan gerakan lalulintas transportasi jalana raya terhenti. Sarana
Sosialisasi Anti Human Trafficking Go to School
Dalam rangka upaya pencegahan masalah perdagangan orang terutama yang dilakukan melalaui media online, VIVAT dalam kerjasama dengan jaringan Talitha Kum Jakarta, ECPAT, KOMPAK Indonesia, dan Pesona Edu, menyelenggarakan sosialisasi “anti human trafficking” untuk para siswa dan guru di SMK Strada Budi Luhur Bekasi, SMK Strada Daan Mogot Tangerang, dan SMK Strada Tanjung Priok. Kegiatan ini dilaksankan pada Jumat, 13 November 2020 di SMK Strada Bekasi; Jumat, 20 November 2020 d


Perayaan HUT VIVAT Internasional di Indonesia
Untuk memperingati hari lahirnya yang ke-20 VIVAT Internasional, para anggota VIVAT Indonesia merayakannya dengan beberbagai cara dengan menitikberatkan pada tiga kegiatan utama yakni sosialisasi VIVAT, seminar (sharing karya) VIVAT melalui Webinar dan perayaan ekaristi ulang tahun ViVAT Internasional yang ke-20. Kegiatan sosialisasi dilaksanakan di semua wilayah kerja dan pelayanan para anggota VIVAT. Untuk menyamakan persepsi tentang visi, misi dan karya VIVAT, maka Sekreta